MEWARNAI KUKU DENGAN PHOTOSHOP

Mengganti Warna Kuku Mengunakan Photoshop - seni melukis juga disebut Nai Art,seni lukis kuku sudah stren saat ini khususnya di kalangan wanita. selain menambah ciri khas pada diri kita seni menghias kuku ini juga dapat menambah daya tarik bagi orang disekitar kita.

Pada kesempatan ini saya akan memberikan Cara Mewarnai Kuku sendiri di photoshop, agar sebelum merealisasikan ke kuku anda ada baiknya kita membuat desain dulu di photoshop untuk melihat hasil sementara, jika memuaskan baru kita aplikasikan ke atas kuku kita.

Cara Mengganti Warna kuku di Photoshop

TUTORIAL MENGGANTI WARNA KUKU DI PHOTOSHOP

1. Foto kuku anda menggunakan kamera - lalu bukalah di Photoshop
2. gunakan Quick Selection Tool - lalu seleksi bagian area kuku - tekan CTRL J untuk membuat layer baru dari seleksi tadi.



3. tekan CTRL U atau pergi ke Image - Adjustment - Hue/Saturation. Geser Saturation ke kiri sampai full. agar gambar menjadi Hitam Putih.

4. Klik kanan pada layer hasil seleksi, pilih Blending Options
5. Pilih Color Overlay - Gunakan warna pilihan anda sendiri - atur Blend mode menjadi Multiply. dan Klik OK.

6. Jika ingin membuat warna gradient pada kuku. cukup pilih Gradient Overlay pada Blending Options dan atur warna sesuai keinginan. Blend mode : Multiply

Nah sekarang kita sudah bisa mewarnai kuku kita di photoshop. selanjutnya jika ingin membuat efek lain pada kuku, cukup gunakan metode Blending options kita diatas. agar gambar terlihat menyatu.



Sumber https://www.grafis-media.website/

Belum ada Komentar untuk "MEWARNAI KUKU DENGAN PHOTOSHOP"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel