Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop

Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop - Mengedit ataupun membuat foto kita menjadi sebuah karya seni dengan cara memanipulasi menggunakan Adobe Photoshop tentunya akan memberikan kepuasan tersendiri terhadpat foto kita.
Untuk membuat foto menjadi sebuah karya seni seperti lukisan, mosaic, sketsa dan lain sebagainya secara manual atau dengan kata lain menggunaka tanggan kita sendiri tentunya membutuhkan bakat atau keterampila khusus yang harus kita miliki.

Namun, dengan menggunakan software Adbe Photoshop ini, sobat bisa membuat foto menjadi sebuah karya seni tersebut dengan cara yang mudah dan terbilang cepat.

Tidak harus memiliki bakat untuk menggambar, sobat sudah bisa membuat sketsa foto sobat sendiri dengan mudah dengan menggunakan Adobe Photoshop ini.

Versi yang digunakan tidak harus versi Photoshop CS 3 keatas. Versi photoshop dibawah itupun sudah bisa membuat efek sketsa pensil ini.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop


Sobat tidak harus benar - benar menguasai Photoshop, karena langkah - langkah yang digunakan adalah cara yang terbilang sangat sederhana.

Jika sobat sudah bisa dasar - dasar photosop, sobat sudah bisa membuat foto sobat menjadi gambar sketsa pensil seperti ini. Bagaimanakah cara membuat atau mengedit foto sobat menjadi sketsa pensil? silahkan sobat simak tutorialnya berikut ini......


Langkah ke - 1 Stock Gambar

Pertama sipakan terlebih dahulu gambar yang akan digunakan seperti gambar buku kosong dan juga foto yang akan dijadikan gambar sketsa pensil.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop


Image : Source


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop

Image : Source


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop

Image : Zafizack


Langkah ke - 2 Putar Gambar

Import kedua gambar yag sudah dipersiapkan kedalam lembar kerja photoshop sobat. Kemudian drag gambar model kedalam gambar buku. 

Rotate dan perkecil ukurannya sesuai dengan ukuran bukunya. Gunakan CTRL + T (Free Transform) untuk mengatur kemiringan gambar dan juga ukuran gambar.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop



Langkah ke - 3 Desaturate 

Berikutnya kita buat gambarnya menjadi Desaturate. Pilih menu Image > Adjustments > Desaturate ( SHIFT + CTRL + U).


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop



Langkah ke - 4 Duplicate Layer

Setelah itu duplikat layer model tersebut dengan cara klik kanan pada layer model > Duplicate Layer > ok. Atau bisa dengan cara cepat yaitu dengan menekan CTRL + J pada keyboard.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop




Langkah ke - 5 Invert Layer

Kemudian pada layer mode yang sudah di duplikat tadi pilih menu Image > Adjustments > Invert (CTRL + I)


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop


Setelah itu ubah blending modenya menjadi Color Dodge.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop




Langkah ke - 6 Gausian Blur

Selanjutnya pilih menu Filter > Blur > Gausian Blur. Nilai radiusnya setiap gambar berbeda - bedar berapa besarnya. Tergantung komposisi warna dan juga resolusi gambar yang sobat gunakan.

Kuncinya, sebelum sobat menerapkan seberapa besar nilai radius yang akan digunakan, sobat bisa melihat previewnya terlebih dahulu pada gambar dibelakang kotak gausian blurnya.

Jika dirasa sudah tepat efek yang dihasilkan, maka silahkan sobat klik ok.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop



Langkah ke - 7 Merge Layer

Jadikan Layer model yang asli dan yang sudah di duplikat menjadi satu layer dengan cara menekan CTRL + E.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop



Langkah ke - 8 Multiply Layer

Setelah itu ubah blending modenya menjadi Multiply.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop



Langkah ke - 9  Eraser Tool

Finishing tinggal sobat hapus bagian yang dirasa tidak penting dengan menggunakan Eraser Tool (E)

Hasilnya bisa sobat pada gambar diawal tutorial ini. Dibawah ini hasil buatan saya dengan menggunakan stock background dan sedikit sentuhan yang berbeda, namun 99% semua caranya sama seperti yang sudah saya jelaskan.


Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop

Jika sobat ingin menggunakan cara cepat, sobat bisa mendownload Actions Photoshop Membuat Foto Menjadi Sketsa Pensil pada artikel berikut :

Download Actions Photoshop Efek Foto Menjadi Sketsa Pensil

Tutorial dalam bentuk videonya bisa sobat tonton pada video berikut :



Sekian tutorial dari saya, semoga bermanfaat. Jangan lupa untuk meninggalkan komentar.

Baca Juga Artikel Menarik Lainnya :

Sumber https://belajar-dotcom.blogspot.com/

Belum ada Komentar untuk "Cara Mudah Mengedit Foto Menjadi Sketsa Pensil dengan Adobe Photoshop"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel