Peluang Karir di Bank Dunia: Young Professionals Program 2017
Bank Dunia (World Bank) melalui Young Professionals Program mengundang para profesional muda yang berkomitmen terhadap pembanguan dari seluruh negara-negara anggotanya untuk membina karir di World Bank Group. Setiap tahun sekitar 40 orang pelamar diterima dalam program ini.
Persyaratan Umum:
- Penduduk negara anggota Bank Dunia
- Lahir pada, atau setelah, 1 Oktober 1985
- Memiliki gelar doktor atau master dengan pengalaman kerja yang relevan
- Lancar berbahasa Inggris
Prosedur dan Batas Akhir Pendaftaran:
Baca Juga
Informasi lengkap program ini dapat diakses di situs Bank Dunia.
Sumber http://www.info-beasiswa.id/
Belum ada Komentar untuk "Peluang Karir di Bank Dunia: Young Professionals Program 2017"
Posting Komentar