Aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) Lengkap

Aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) Lengkap | Profesi sebagai guru merupakan profesi mulia karena mendidik, membimbing dan mengajari manusia. Guru memiliki cara dan prosedur tersendiri cara mengatahui kemampuan siswanya.
 Profesi sebagai guru merupakan profesi mulia karena mendidik Aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) Lengkap
Illustrasi
Dan hasil atau tolak ukur dari kemampuan siswa yang telah di didik dan di bimbing oleh guru salah satunya dapat dilihat dari raport siswa.

Pada kenyataannya di lembaga pendidikan guru juga di didik, di bimbing dan di awasi oleh kepala sekolah/madrasah dan pengawas sekolah/madrasah.

Penilai terhadap guru sering disebut dengan Penilaian Kinerja Guru dan disingkat dengan PKG. Salah satu penentu kualitas guru dapat dilihat pada hasil Penilaian Kinerja Guru (PKG). Hasil dari Penilaian guru dapat di rekap menjadi Sasaran Kerja Guru atau disingkat dengan SKP.

Nach untuk memberikan kemudahan bagi kepala sekolah/madrasah dan pengawas sekolah/madrasah yang bertindak sebagai penilai guru terhadap kerjanya admin akan berbagi Aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PGK).

Instrumen PKG terdiri dari : Guru Kelas (mata pelajaran), Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah, Kepala Laboratorium (bengkel), Kepala Perpustakaan, Ketua Program Keahlian, dan PKG untuk Konselor (Guru BK / Bimbingan Konseling).

Instrumen PKG (Penilaian Kinerja Guru) Lengkap. Download
Aplikasi PKG (Penilaian Kinerja Guru) Lengkap. Download

Penilaian Kinerja Guru (PKG) saat ini menjadi salah satu syarat untuk kenaikan pangkat bagi guru PNS, hingga untuk keperluan validasi bagi guru yang bersertifikasi pendidik.

Demikian yang dapat admin share pada artikel dengan judul Aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) Lengkap.

Semoga dapat menjadi referensi dan informasi bagi yang sedang membutuhkan aplikasi Penillaian Guru di lembaga pendidikan.

Sumber https://www.cararingkas.com/

Belum ada Komentar untuk "Aplikasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) Lengkap"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel